Privacy Policy

Sebenarnya ini hanyalah sebuah situs pribadi yang hanya dikelola oleh perorangan tanpa melibatkan partisipasi dari pembaca kecuali untuk kolom komentar, meski demikian ada beberapa kebijakan yang harus dipahami oleh para pembaca sekalian berkenaan dengan partisipasi dalam memberikan komentar.

Kebijakan Privasi
  1. Komentar hanya diijinkan untuk pemilik akun Google.
  2. Komentar yang bernada menyerang, menghasut, melemahkan, mengejek serta komentar negatif lainnya akan dihapus tanpa harus memberitahukan alasannya.
  3. Komentar bermuatan URL mungkin akan ditampilkan selama ada kaitannya dengan artikel terkait, dan saya berhak untuk menghapus atau tidak menampilkan komentar bermuatan url tersebut.
  4. Komentar bodoh atau konyol kemungkinan akan ditampilkan.
  5. Ketika anda berkomentar kemungkinan akan menjawab respon dari pembaca lainnya dan muatan balasan komentar sepenuhnya bukan menjadi tanggung jawab kami.
  6. Ketika anda berkomentar, Nama akun dan URL ke profil akan ditayangkan.
  7. Pembaca bisa mengajukan permohonan penghapusan komentar melalui kolom komentar dibawah ini.

Privacy Policy ini tidak bersifat baku, mungkin akan mengalami perubahan sewaktu waktu dan mungkin juga ada kebijakan lainnya yang tidak sempat ditulis.

Salam
SubKode

0 Komentar

- Kalau ada kesalahan lapor admin biar secepatnya diperbaiki.

- Jika berkenan silahkan berikan komentar anda mengenai artikel diatas.
- Gunakan kosa kata yang mudah dipahami.
- Usahakan Tidak berkomentar sebagai "Anonymous".

- Untuk menyisipkan kode, gunakan tag [pre] KODE ANDA [/pre].

Emoticon

Atas